Maket Diorama Statis dan Bergerak
Maket Diorama adalah maket tiga dimensi yang secara nyata menggambarkan keadaan sesungguhnya atau maket yang memperhatikan detail dari suatu keadaan nyata seperti kota, pedesaan bahkan industrial yang dipindahkan kedalam maket diorama.
Lingkartama maketindo berpengalaman dalam menangani pembuatan maket-maket diorama, baik untuk kebutuhan internal pribadi seperti hoby atau untuk kebutuhan pameran seperti otomotif dan lan-lain. Berikut beberapa contoh maket-maket diorama.
Tingkat kesulitan yang tinggi serta detail yang presisi dalam pengerjaan maket diorama ini, adalah menjadi tantangan tersendiri bagi crew lingkartama maketindo yang panjang pengalamannya dan mengedepankan tingkat ketelitian , kerapihan hasil akhir sebuat karya maket.
Jasa bikin maket jenis maket diorama ini memang membutuhkan waktu yang cukup lama, dengan waktu beragam bergantung besar ukuran meja hingga tingkat kompleksitas isi dalam maket diorama tersebut, rata-rata waktu yang dibutuhkan adalah sekitar tiga bulan , maka akan menghasilkan karya maket diorama yang indah dan detail .
Untuk informasi bisa menghubungi : Lingkartama Maketindo
Workshop : Bumi anggrek blok P.no.88 - Bekasi
contact : Whatsapp email : maket@lingkartama.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar